Masuki Arus Balik Lebaran, Tiket KA Jarak Jauh dari Stasiun Malang Masih Tersedia

MALANGVOICE – Memasuki masa arus balik lebaran Idulfitri 2024, KAI Daop 8 Surabaya mencatat sebanyak 2.752 pelanggan yang berangkat dari Stasiun Malang, dan 4.067 pelanggan yang turun di Stasiun Malang pada Sabtu (13/4). Manager Humas KAI Daop 8 Surabaya, Luqman Arif, mengatakan, data ini masih bertambah karena penjualan tiket masih dibuka selama ketersediaan masih ada. … Continue reading Masuki Arus Balik Lebaran, Tiket KA Jarak Jauh dari Stasiun Malang Masih Tersedia