Viral Perundungan Remaja Putri di Sukun, Polisi Tunggu Laporan Korban

MALANGVOICE- Aksi perundungan kembali terjadi di Kota Malang. Dalam video yang beredar di media sosial terlihat seorang gadis mendapat perlakukan tidak enak dari teman-temannya. Video empat menit yang viral sejak Selasa (11/11) malam itu memperlihatkan korban berbaju hitam mendapat beberapa kali pukulan di kepala dan ejekan dari tiga remaja lain. Kasus Dugaan Penggelapan SHM, Isa … Continue reading Viral Perundungan Remaja Putri di Sukun, Polisi Tunggu Laporan Korban