Viral Perundungan Remaja Putri di Sukun, Polisi Tunggu Laporan Korban
MALANGVOICE- Aksi perundungan kembali terjadi di Kota Malang. Dalam video yang beredar di media sosial terlihat seorang gadis mendapat perlakukan tidak enak dari teman-temannya. Video empat menit yang viral sejak Selasa (11/11) malam itu memperlihatkan korban berbaju hitam mendapat beberapa kali pukulan di kepala dan ejekan dari tiga remaja lain. Kasus Dugaan Penggelapan SHM, Isa … Continue reading Viral Perundungan Remaja Putri di Sukun, Polisi Tunggu Laporan Korban
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed