Polisi Grebek Rumah Dijadikan Pabrik Narkoba di Klojen

MALANGVOICE – Sebuah rumah di Jalan Bukit Barisan nomor 2, Gadingkasri, Kota Malang dijaga ketat kepolisian. Diduga rumah itu digunakan sebagai pabrik pembuatan narkoba. Terlihat rumah dengan pagar hitam dengan papan tulisan Mitra Ganesha itu juga sudah dipasangi garis polisi pada Selasa (2/7) siang. Saat ini anggota polisi dengan menggunakan senjata laras panjang dari Polresta … Continue reading Polisi Grebek Rumah Dijadikan Pabrik Narkoba di Klojen