Pemkot Malang Terima WTP 11 Kali Berturut-turut, Bung Edi: Ini Wujud Kerja Keras Seluruh Elemen
MALANGVOICE – Pemkot Malang meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2021. Penghargaan ini diberikan Menteri Keuangan RI. Pemkot Malang menjadi salah satu dari tiga puluh tujuh Pemerintah Kabupaten/ Kota di Provinsi Jawa Timur yang menerima penghargaan ini. Predikat WTP tersebut berhasil dipertahankan Pemkot Malang hingga 11 tahun berturut-turut. Piagam penghargaan … Continue reading Pemkot Malang Terima WTP 11 Kali Berturut-turut, Bung Edi: Ini Wujud Kerja Keras Seluruh Elemen
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed