New Experience with New Honda Scoopy: Paduan Gaya dan Kenyamanan Berkendara

MALANGVOICE– Para pecinta skutik fashionable New Honda Scoopy memadati jalanan Kota Malang dalam rangkaian kegiatan Scoopy FashionRide yang berlangsung pada Sabtu (18/1). Dalam acara ini, para peserta menampilkan gaya berpakaian masing-masing sembari mengeksplorasi keunggulan fitur generasi terbaru Honda Scoopy. Kegiatan dimulai dari MPM Motor di Jalan Basuki Rahmat, Malang, dengan melibatkan 20 pengendara skutik fashionable. … Continue reading New Experience with New Honda Scoopy: Paduan Gaya dan Kenyamanan Berkendara