Mudik Gratis 2025: PJT I Lepas Ratusan Pemudik

MALANGVOICE- Suasana gembira mewarnai keberangkatan ratusan pemudik dalam program Mudik Gratis Lebaran 2025 yang diselenggarakan Perum Jasa Tirta (PJT) I dan II. Keberangkatan serentak pada Kamis (27/3) pagi ini menjadi bagian dari inisiatif Mudik Gratis BUMN 2025 yang sangat dinantikan masyarakat. Di wilayah PJT I, delapan bus dengan total 325 penumpang dilepas langsung Direktur Utama … Continue reading Mudik Gratis 2025: PJT I Lepas Ratusan Pemudik