Bantuan Atensi Wujud Nyata Dukungan Pemkot Batu di Bidang Ekonomi dan Sosial

MALANGVOICE– Pemkot Batu melalui Dinas Sosial menyalurkan bantuan asistensi rehabilitasi sosial (Asistensi) dari Sentra Terpadu Prof. Dr. Soeharso di bawah naungan Kemensos RI. Penyaluran bantuan diselenggarakan bersamaan di dua wilayah kecamatan, yakni Kecamatan Batu dan Kecamatan Bumiaji, Kamis (20/3). Penyerahan bantuan Atensi di Kecamatan Batu ditinjau langsung Wali Kota Batu, Nurochman sembari menyapa 95 penerima … Continue reading Bantuan Atensi Wujud Nyata Dukungan Pemkot Batu di Bidang Ekonomi dan Sosial